- CARA BERSAHABAT YANG BAIK DALAM ISLAM: PERSPEKTIF KEISLAMAN
- PERTANGGUNGJAWABAN DI MATA ISLAM: TANGGUNG JAWAB ATAS SEGALA SESUATU DI MUKA BUMI
- RAWAT ROHANI DIRI DENGAN SENANTIASA BERZIKIR
- SHOLAT SEBAGAI POIN PENTING DALAM KEHIDUPAN SEORANG HAMBA
- MENINGKATKAN ENERGI UNTUK CINTA SHOLAT SUBUH: PERSPEKTIF KEISLAMAN
- TEBARKAN PEMERATAAN NILAI SPIRITUALITAS: PEMKOT PALEMBANG HADIRI PERINGATAN TAHUN BARU ISLAM DAN HAR
- USAI MELAKSANAKAN SAFARI SUBUH, WALIKOTA PALEMBANG IMPLEMENTASIKAN PROGRAM REHAB RUMAH SECARA SIMBOL
- KEMBALI MEREALISASIKAN PROGRAM PALEMBANG DARUSSALAM, HARNOJOYO TARGETKAN SAFARI SHOLAT SUBUH BERJAMA
- KONSISTEN UNGGULKAN PALEMBANG KOTA ISLAMI, WALIKOTA PALEMBANG HIDUPKAN MASJID MUSHOLLA LEWAT SAFARI
- WALIKOTA PALEMBANG INISIASI SAFARI SUBUH BERJAMAAH DENGAN KONSISTENSI KUAT DI MASJID ALMUNAWWAROH
PEMKOT PALEMBANG KONKRETISASI WUJUD PALEMBANG DARUSSALAM MELALUI IMPLEMENTASI FORUM KOMUNIKASI MAJEL

Pemerintah Kota Palembang terus menggalakkan program Palembang
Darussalam dengan langkah-langkah nyata, salah satunya melalui implementasi
pelantikan pengurus Forum Komunikasi Majelis Taklim (FKMT) kecamatan Ilir Timur
I yang diselenggarakan di Masjid Al Ikhlas, Kecamatan Ilir Timur I, Palembang,
Minggu, (09-07-2023)
Turut hadir, Plt. Kepala Bagian Kesra hadir mewakili Pemerintah
Kota Palembang. Acara pelantikan Pengurus FKMT kecamatan Ilir Timur I menjadi
bukti nyata dari komitmen Pemerintah Kota Palembang dalam mendukung
program-program yang mendorong penguatan nilai-nilai keislaman di kota
Palembang.
Diketahui Forum Komunikasi Majelis Taklim (FKMT) menjadi wadah bagi
para tokoh agama, tokoh masyarakat, dan umat Islam Palembang untuk
berkomunikasi, berkolaborasi, serta mengembangkan kegiatan-kegiatan yang
bersifat keagamaan dan sosial.
Baca Lainnya :
- PEMERINTAH KOTA PALEMBANG IMPLEMENTASIKAN RELEVANSI NILAI KEISLAMAN DALAM UPAYA PENANGGULANGAN PROGR0
- HARAPKAN GENERASI ISLAM YANG BERKREATIVITAS TINGGI, PEMKOT PALEMBANG GELAR PENUTUPAN FESTIVAL KESENI0
- BERLANGSUNG MERIAH: PEMKOT PALEMBANG GELAR PEMBUKAAN FESTIVAL KESENIAN ISLAM (FKI) TINGKAT KOTA PALE0
- WAKIL WALIKOTA PALEMBANG SALURKAN DUKUNGAN KONKRET PADA LOMBA POSYANDU TINGKAT PROVINSI0
- PENERAPAN MANFAAT GANDA: PLT. KABAG KESRA MENDAMPINGI STAF AHLI WALIKOTA PADA SUNATAN MASSAL0
Dalam sambutannya, Plt. Kepala Bagian Kesra menggarisbawahi peran
penting FKMT dalam mempererat tali silaturahmi dan meningkatkan pemahaman
keislaman di kalangan masyarakat. Beliau menyatakan,
"FKMT adalah wahana yang memungkinkan kita untuk bersama-sama
memperkuat nilai-nilai keislaman dalam kehidupan kita sehari-hari. Ini adalah
langkah nyata menuju Palembang Darussalam yang kita cita-citakan.", ujar
Marwansyah selaku Plt. Kepala Bagian Kesra.
Dengan semakin kuatnya peran FKMT di tingkat kecamatan, Pemerintah
Kota Palembang mengharapkan terciptanya atmosfer keislaman yang berkembang dan
berkontribusi pada visi Palembang Darussalam yang penuh kedamaian dan
keberkahan.
“Melalui kolaborasi dan komunikasi yang terus-menerus, diharapkan
nilai-nilai keislaman akan semakin terakar dan membantu memajukan masyarakat Palembang
ke arah yang lebih baik,” tutup Marwan. (Rina)
